Fitur dan Desain Smartfren Andromax C3
Seperti sudah disinggung diatas, pengguna pemula perlu diberi sentuhan tentang kecanggihan sebuah smartphone, walaupun bisa di dapat dengan harga murah. Fitur Smartfren Andromax C3 memungkinkan untuk memutar file video dengan resolusi HD atau bermain game seru dari Gameloft.Dilihat dari tampilannya, Desain Smartfren Andromax C3 sama sekali tidak terlihat sebagai smartphone android entry level. Bentang layar 4 inch dengan desain solid, justru membuatnya sebagai smartphone yang sangat cocok untuk Anda yang dinamis.
Spesifikasi Smartfren Andromax C3
Smartphone pemula yang tidak canggih harusnya pantas disandang Smartfren Andromax C3. Spesifikasi Smartfren Andromax C3 ini sudah menggunakan sistem operasi Android 4.4 KitKat, yang biasa dipakai pada smartphone premium saat ini.- Dukungan RUIM/SIM: Dual On
- Sistem Operasi: Android 4.4 KitKat
- Layar: 4.0 Inch resolusi 480x800 piksel
- CPU: Snapdragon Dual Core 1,2 GHz Cortex A7
- GPU: Adreno 302
- RAM: 512MB
- ROM: 4GB MicroSD 32GB
- Kamera Tunggal: 3MP
- Baterai: Li-ion 1400mAh
Harga Smartfren Andromax C3
Smartphone Smartfren Andromax C3 murah ini hadir dengan tiga pilihan warna, yakni putih, hitam dan abu-abu. Mengejutkan, Harga Smartfren Andromax C3 dibanderol dengan tarif Rp 499.000,- Pastinya pengguna feature phone akan beralih ke Android.Demikianlah sedikit Info Teknologi Gadget Terbaru tentang Fitur, Desain, Spesifikasi, dan Harga Smartfren Andromax C3 Terbaru dari Smartfren pada kesempatan kali ini. Semoga Spesifikasi dan Harga Gadget ini bisa menjadi referensi Anda...